Pengaruh Volatilitas Laba, Leverage Keuangan, Kebijakan Dividen, dan Price to Book Value Terhadap Volatilitas Harga Saham

Authors

  • Josua Sirait
  • Unggul Purwohedi
  • Diena Noviarini

Abstract

Penelitian ini dilakukan dengan tujuan untuk mengetahui pengaruh volatilitas laba, leverage keuangan, kebijakan dividen, dan price to book value terhadap volatilitas harga saham. Penelitian ini menggunakan data sekunder berupa laporan tahunan dari perusahaan terindeks Kompas 100 yang terdaftar dalam Bursa Efek Indonesia (BEI) selama periode 2014-2019 sebagai objek penelitian. Pemilihan sampel dilakukan dengan teknik purposive sampling yang menghasilkan 27 perusahaan dengan total observasi sebanyak 162 sampel. Penelitian ini menggunakan analisis regresi linear berganda untuk melakukan uji hipotesis dengan dibantu program SPSS versi 22. Hasil penelitian menunjukkan bahwa volatilitas laba dan leverage keuangan berpengaruh secara positif terhadap volatilitas harga saham, dan price to book value berpengaruh secara negatif terhadap volatilitas harga saham. Sementara itu, kebijakan dividen tidak berpengaruh terhadap volatilitas harga saham.

References

Alajekwu, U. B., & Vincent N. Ezeabasili. (2020). Dividend Policy and Stock Price Volatility in Nigerian Stock Market. Saudi Journal of Economics and Finance, 3(4), 37–52. https://doi.org/10.36348/sjef.2020.v04i07.008

Artikanaya, I. K. R., & Gayatri, G. (2020). Pengaruh Asset Growth, Leverage, dan Dividend Payout Ratio pada Volatilitas Harga Saham. E-Jurnal Akuntansi, 30(5), 1270. https://doi.org/10.24843/eja.2020.v30.i05.p16

Azzam, I. (2010). The Impact of Institutional Ownership and Dividend Policy on Stock Returns and Volatility: Evidence from Egypt. International Journal of Business, 15(4), 443.

Baskin, J. (1989). Dividend policy and the volatility of common stocks.

Brigham, E. F., & Houston, J. F. (2017). Dasar-Dasar Manajemen Keuangan. Salemba Empat.

Camilleri, S. J., Grima, L., & Grima, S. (2019). The effect of dividend policy on share price volatility: an analysis of Mediterranean banks’ stocks. Managerial Finance, 45(2), 348–364. https://doi.org/10.1108/MF-11-2017-0451

Chowdhury, A., & Paul Chowdhury, S. (2010). Impact of capital structure on firm’s value: Evidence from Bangladesh. Business and Economic Horizons, 3(3), 111–122. https://doi.org/10.15208/beh.2010.32

Dissanayake, & Wickramasinghe. (2016). Earnings Fluctuation on Share Price Volatility. Account and Financial Management Journal, 1(5), 360–368. https://doi.org/10.18535/afmj/v1i5.11

Fama, E. F. (1991). Efficient Capital Markets: II. The Journal of Finance, 46(5), 1575. https://doi.org/10.2307/2328565

Febrianda, T. G. (2019). Pengaruh Kebijakan Dividen, Earning Volatility, Dan Leverage Terhadap Volatilitas Harga Saham Pada Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Tahun 2013-2017. Universitas Sumatera Utara.

Gautam, R. (2017a). Impact of firm specific variables on stock price volatility and stock returns of nepalese commercial Banks. SAARJ Journal on Banking & Insurance Research, 4(6), 10. https://doi.org/10.5958/2319-1422.2017.00027.3

Gautam, R. (2017b). Impact of firm specific variables on stock price volatility and stock returns of nepalese commercial Banks. SAARJ Journal on Banking & Insurance Research, 6(6), 10. https://doi.org/10.5958/2319-1422.2017.00027.3

Ghozali, & Imam. (2018). Aplikasi Analisis Multivariate Program IBM SPSS 25. Badan Penerbit Universitas Diponegoro.

Halim, A., & Hastuti, R. T. (2019). Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Kebijakan Dividen Pada Perusahaan Manufaktur Periode 2015-2017. Multiparadigma Akuntansi, I(2), 263–272.

Hery. (2016). Financial Ratio For Business. PT. Grasindo.

Kenyoru, N. D., Kundu, S. a, & Kibiwott, L. P. (2013). Dividend Policy and Share Price Volatility in Kenya. Research Journal of Finance and Accounting, 4(6), 115–120.

Khan, M. Y., Bassam, W. M. H. Al, Khan, W., & Anam Javeed. (2017). Dividend Policy and Share Price Volatility “Evidence Form Karachi Stock Exchange.” ELK Asia Pacific Journal of Finance and Risk Management, 8(1). https://doi.org/10.16962/EAPJFRM/issn

Marini, N. L. P. S., & Dewi, S. K. S. (2019). Pengaruh Kebijakan Dividen, Leverage, dan Ukuran Perusahaan Terhadap Volatilitas Harga Saham. E-Jurnal Manajemen Universitas Udayana, 8(10), 5887–5906.

Mehmood, A., Ullah, M. H., & Ul Sabeeh, N. (2019). Determinants of stock price volatility: Evidence from cement industry. Accounting, 5(4), 145–152. https://doi.org/10.5267/j.ac.2019.2.002

Mobarak, R., & Mahfud, M. K. (2017). Analisis Pengaruh Kebijakan Dividen, Bvps, Earning Volatility, Leverage, Per, Dan Volume Perdagangan Terhadap Volatilitas Harga Saham. Diponegoro Journal of Management, 6(2), 1–13.

Najmiyah, Sujana, E., & Sinarwati, N. K. (2014). Pengaruh Price to Book Value (Pbv), Price Earning Ratio (PER) dan Debt To Equity Ratio (DER) terhadap Return Saham pada Industri Real Estate dan Property yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia Periode 2009 – 2013. E-Journal S1 Ak Universitas Pendidikan Ganesha, 2(1), 1–12.

Nasir, J. La, Diana, N., & Mawardi, M. cholid. (2018). Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Volatilitas Harga Saham (Studi Hasus Pada Perusahaan LQ 45 Yang Terdaftar Di Burs Efek Indonesia Periode 2012-2016). E-JRA Vol. 07 No. 09 Agustus 2018, 07(01), 32–45. http://riset.unisma.ac.id/index.php/jra/article/view/1452

Nopitasari, H., Tiorida, E., & Sarah, I. S. (2018). Pengaruh Financial Leverage Terhadap Kinerja Keuangan (Studi Pada Perusahaan Properti dan Real Estate yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Periode 2011-2015). Jurnal Riset Bisnis Dan Investasi, 3(3), 45. https://doi.org/10.35697/jrbi.v3i3.944

Novalia, F., & Nindito, M. (2016). Pengaruh Konservatisme Akuntansi Dan Economic Value Added Terhadap Penilaian Ekuitas Perusahaan. Jurnal Ilmiah Wahana Akuntansi, 11(2), 1–16. https://doi.org/10.21009/10.21.009/wahana.011/2.1

Novius, A. (2017). ANALISIS PENGARUH KEBIJAKAN DIVIDEN (DIVIDEND PAYOUT RATIO DAN DIVIDEND YIELD) TERHADAP VOLATILITAS HARGA SAHAM (Studi Empiris pada Perusahaan Kelompok LQ45 yang terdaftar di BEI). Jurnal Al-Iqtishad, 13(1), 67. https://doi.org/10.24014/jiq.v13i1.4389

Prayogiyanto, C. D., Mardani, R. M., & Wahono, B. (2018). Analisis Pengaruh Kebijakan Dividen, Book Value Per Share (BVPS), dan Earning Volatility Terhadap Volatilitas Harga Saham. E-Jurnal Riset Manajemen, 151(2), 10–17.

Priana, I. W. K., & Muliartha RM, K. (2017). Dividend Payout Ratio Pada Volatilitas Harga Saham. Jurnal Akuntansi Universitas Udayana, 20(1), 1–29.

Rowena, J., & Hendra. (2017). Earnings Volatility, Kebijakan Dividen, dan Pertumbuhan Asset Berpengaruh Terhadap Volatilitas Harga Saham Pada Perusahaan Manufaktur Di BEI Periode 2013 – 2015. Jurnal Administrasi Kantor, 5(2), 231–242.

Rudianto. (2012). Pengantar Akuntansi Konsep & Teknik Penyusunan Laporan Keuangan. Erlangga.

Selpiana, K. R., & Badjra, I. B. (2018). Pengaruh Kebijakan Dividen, Nilai Tukar, Leverage, dan Firm Size terhadap Volatilitas Harga Saham. E-Jurnal Manajemen Universitas Udayana, 7(3), 1682. https://doi.org/10.24843/ejmunud.2018.v7.i03.p20

Sulia. (2017). Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Audit Delay Pada Perusahaan Lq45 Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia. Jurnal Wira Ekonomi Mikroskill, 7(1), 129–140. https://doi.org/10.20961/jab.v14i1.149

Sutrisno. (2012). Manajemen keuangan teori, konsep, dan aplikasi. EKONISIA.

Tari, D. M. R. (2021). VOLATILITAS HARGA SAHAM PADA SEKTOR PERTANIAN DI INDONESIA. 9(1).

Utami, a R., & Purwohandoko, P. (2021). Pengaruh Kebijakan Dividen, Leverage, Earning Volatility, dan Volume Perdagangan terhadap Volatilitas Harga Saham pada Perusahaan Sektor Finance Yang Terdaftar di BEI Tahun 2014-2018. Jurnal Ilmu Manajemen, 9.

Yosevin Gloria Angesti, L. S. (2019). Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Volatilitas Harga Saham Perusahaan Manufaktur. Jurnal Ekonomi, 24(1), 46. https://doi.org/10.24912/je.v24i1.450

Zainudin, R., Mahdzan, N. S., & Yet, C. H. (2018). Dividend policy and stock price volatility of industrial products firms in Malaysia. International Journal of Emerging Markets, 13(1), 203–217. https://doi.org/10.1108/IJoEM-09-2016-0250

Published

2021-08-31

How to Cite

Josua Sirait, Unggul Purwohedi, & Diena Noviarini. (2021). Pengaruh Volatilitas Laba, Leverage Keuangan, Kebijakan Dividen, dan Price to Book Value Terhadap Volatilitas Harga Saham. Jurnal Akuntansi, Perpajakan Dan Auditing, 2(2), 397-415. Retrieved from http://pub.unj.ac.id/index.php/japa/article/view/365