Pengaruh Rasio Likuiditas, Total Assets Turnover, dan Tingkat Suku Bunga Terhadap Risiko Sistematis Saham

Authors

  • Septina Dyah Maulidina Universitas Negeri Jakarta
  • Unggul Purwohedi Universitas Negeri Jakarta
  • Rida Prihatni

Abstract

Abstract

 

This research aims to determine the effect of liquidity ratio, total assets turnover, and interest rate on stock systematic risk. The liquidity ratio is proxied by the current ratio and the stock systematic risk is proxied by the beta of the stock. The research population is manufacturing companies listed on the Indonesia Stock Exchange (IDX) and PEFINDO in the 2016-2018 period. The technique of determining the sample uses purposive sampling method and obtained a sample of 59 companies so that the total observations are 177. Data analysis for hypothesis testing in this study uses panel data regression analysis with Eviews 8 software. Based on the results of the study, it is known that the liquidity ratio has no significant effect on stock systematic risk. While the total assets turnover and interest rates have a negative and significant effect on the systematic risk of stocks

 

Abstrak

 

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh rasio likuiditas, total assets turnover, dan tingkat suku bunga terhadap risiko sistematis saham. Rasio likuiditas diproksikan dengan current rasio dan risiko sistematis saham diproksikan dengan beta saham. Populasi penelitian adalah perusahaan manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) dan PEFINDO pada periode 2016-2018. Teknik menentukan sampel menggunakan metode purposive sampling dan diperoleh sampel 59 perusahaan sehingga total amatan sebanyak 177. Analisis data untuk pengujian hipotesis pada penelitian ini menggunakan analisis regresi data panel dengan software Eviews 8. Berdasarkan hasil penelitian diketahui bahwa rasio likuiditas tidak berpengaruh signifikan terhadap risiko sistematis saham. Sedangkan total assets turnover dan tingkat suku bunga berpengaruh negatif dan signifikan terhadap risiko sistematis saham.

 

Kata Kunci: Rasio Likuiditas, Total Assets Turnover, Tingkat Suku Bunga, Risiko Sistematis Saham

References

Basuki, A. T., & Prawoto, Nano. (2017). Analisis Regresi Dalam Penelitian Ekonomi & Bisnis: Dilengkapi Aplikasi SPSS & EVIEWS. Depok: PT Rajagrafindo Persada.

Data Suku Bunga (SBI). https://www.bi.go.id/id/statistik/indikator/bi-7day-rr.aspx (Diakses pada tanggal 21 Juni 2021).

Fahmi, I. (2014). Manajemen Keuangan Perusahaan dan Pasar Modal. Edisi Pertama. Jakarta: Mitra Wacana Media.

Ferranti, D., & Yunita, I. (2015). Analisis Inflasi, Tingkat Suku Bunga, Dividend Payout Rasio, dan Current Rasio terhadap Risiko Sistematis Saham. Tronomika Vol. 14 No. 1 Hal. 47-56.

Gencay, R., Selcuk, F., & Whitcher, B. (2003). Systematic Risk and Timescale. Research Paper Quantitative Finance (Institute Physics Publishing) Vol. 3 108-116.

Ghozali & Ratmono. (2013). Analisis Multivariant dan Ekonometrika. Semarang: Badan Penerbit Universitas Diponegoro Semarang.

Gujarati, D. N., & Porter, D. C. (2015). Dasar-Dasar Ekonometrika Edisi 5 Buku 2. Jakarta: Salemba Empat.

Grahani, H. A., & Pasaribu, R. B. F. (2013). Analisis Faktor-faktor yang Mempengaruhi Terhadap Risiko Sistematis Saham (Studi Empiris pada Perusahaan yang Tercatat dalam Indeks Kompas 100 di Bursa Efek Indonesia Januari 2008-Januari 2013). Proceeding PESAT (Psikologi, Ekonomi, Sastra, Arsitektur & Teknik Sipil) Vol. 5.

Hanafi, M. M., & Halim, A. (2018) Analisis Laporan Keuangan. Yogyakarta: (UPP) STIM YKPN.

Hartono, J. (2017). Teori Portofolio dan Analisis Investasi, Edisi Kesebelas. Yogyakarta: BPFE.

Husnan, S. (2017). Materi Pokok Manajemen Keuangan. Cetakan 17, Edisi 2 Tangerang Selatan: Universitas Terbuka.

Husnan, S. (2019). Dasar-Dasar Teori Portofolio dan Analisis Sekuritas. Edisi Kelima. Yogyakarta: UPP STIM YKPN.

Isnaini, N., & Ghoniyah, N. (2013). Analisis Risiko Investasi Saham Pada Perusahaan Yang Go Publik Di Jakarta Islamic Index (JII). Media Ekonomi dan Manajemen Vol. 28 No. 2.

Julduha, N., & Kusnawardhani, I. (2013). Pengaruh Net Profit Margin, Current Ratio, Debt To Asset Ratio Dan Tingkat Suku Bunga Terhadap Beta Saham Syariah Pada Perusahaan Yang Terdaftar Di Jakarta Islamic Indeks. Jurnal Buletin Studi Ekonomi Vol, 18.

Kasmir. (2017). Bank dan Lembaga Keuangan Lainnya. Edisi Revisi 2014, Cetakan Enam Belas. Jakarta: Rajawali Pers.

Kasmir. (2018). Analisis Laporan Keuangan. Cetakan Sebelas. Depok: Rajawali Pers.

Kurniawan, A. R., & Dr. Imron, M. (2018) .Pengaruh Faktor Fundamental Perusahaan terhadap Risiko Sistematis pada Saham Perusahaan yang Tercatat di Jakarta Islamic Indeks Periode 2012-2016. Jurnal Ekonomi Syariah Teori dan Serapan Vol. 5 No. 9 Hal. 787-799.

Laporan Data Beta Saham Pefindo. https://pefindo.com/pageman/page/historical-betasaham.html (Diakses Pada 11 November 2020).

Laporan Keuangan Tahunan. Bursa Efek Indonesia (BEI). https://www.idx.co.id/perusahaan-tercatat/laporan-keuangan-dan-tahunan/ (Diakses pada tanggal 15 November 2020).

Laraswati, Dewi., et.al. (2018) Pengaruh Faktor-faktor Fundamental (Current Rasio, Return on Assets, Retur non Equity, Total Aset Turnover, Debt to Equity Rasio, dan Aseet Growth) Terhadap Beta Saham Syariah di BEI. Jurnal Akuntansi Vol. 5 No. 2 Hal. 14-32.

Maspudi, E., & Noberlin, S. (2015). Pengaruh Leverage, Likuiditas Dan Kinerja Perusahaan Terhadap Risiko Sistematis Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia. Jurnal Kajian Manajemen Bisnis Vol. 4 No. 2.

Nurgroho, A. C. (2018). Kilas Balik IHDG 2018: Pecah Rekor pada Februari, 55 Emiten IPO di Tengah Gejolak Global. https://market.bisnis.com/read/20181214/7/869422/kilas-balik-ihsg-2018-pecah-rekor-pada-februari-55-emiten-ipo-di-tengah-gejolak-global (Diakses pada 20 November 2019).

Pangemanan, V. (2013). Inflasi, Nilai Tukar, Suku Bunga Terhadap Risiko Sistematis pada Perusahaan Sub-Sektor Food and Beverage di BEI. Jurnal EMBA Vol. 1 No. 3 Hal. 189-196.

Prattistia, R. E., & Haryanto, A. M. (2016). Analisis Pengaruh Faktor Mikro Terhadap Tingkat Risiko Saham di BEI pada Tahun 2011-2013 Studi Pada Perusahaan Penanaman Modal Asing Di Bursa Efek Indonesia. Diponegoro Journal of Management Vol. 5 No.4 Hal. 1-14.

Rita, et,al. (2019). Analisis Pengaruh Aset Growth, Total Aset Turnover, Firm Size, Operating Leverage, dan Financial Leverage Terhdap Beta Saham (Studi Kasus Perusahaan Finansial yang terdaftar di BEI Periode 2013-2016). The Journal of Business and Management Research Vol. 2 No. 1.

Saleh, T. (2018). Kinerja IHSG 2018, Terburuk dalam 3 Tahun. https://www.cnbcindonesia.com/market/20181231120250-17-48509/kinerja-ihsg-2018-terburuk-dalam-3-tahun (Diakses pada 20 November 2019).

Sarwono, J. (2016). Prosedur-Prosedur Analisis Populer Aplikasi Riset Skripsi dan Tesis dengan Eviews. Yogyakarta: Gava Media.

Sodikin, A. (2017). Pengaruh Current Ratio, Rasio Leverage Dan ROI Terhadap Risiko Sistematis Saham Industri Makanan Dan Minuman Bursa Efek Indonesia. Jurnal Manajemen Bisnis Krisnadwipayana Vol. 5 No. 1.

Soeroso, A. (2013). Faktor Fundamental (Current Ratio, Total Debt To Equity Ratio, Total Asset Turn Over, Return On Investment) Terhadap Risiko Sistematis Pada Industri Food And Beverages Di Bursa Efek Indonesia. Jurnal EMBA Vol. 1 No. 4 Hal. 1687-1696.

Sugiyono. (2017). Metode Penelitian Bisnis: Pendekatan Kuantitatif, Kualitatif, Kombinasi dan R&D. Bandung: CV. Alfabeta.

Syahunan. (2015). Analisis Investasi. Medan: USU Press.

Syamsudin, L. (2016). Manajemen Keuangan Perusahaan.Konsep Aplikasi dalam Perencanaan , Pengawasan dan Pengambilan Keputusan Edisi Baru, Cetakan 13. Jakarta: Raja Grafindo Persada.

Tandelilin, E. (2017). Pasar Modal: Manajemen Portofolio & Investasi. Yogyakarta: PT. Kanisius.

Tantya, N. R. (2019). Pengaruh Kinerja Keuangan Terhadap Risiko Investasi Saham pada Perusahaan Manufaktur. Jurnal Ilmu dan Riset Akuntansi Vol. 8 No. 9. 2019.

Yuniar, I. R., & Mutmainah, K. (2019). Pengaruh Asset Growth, Leverage, Earning Variability, Dividend Payout Rasio, dan Total Aset Turnover Terhadap Beta Saham Syariah. Journal of Economic, Business and Engineering Vol. 1 No. 1.

Published

2021-08-31

How to Cite

Septina Dyah Maulidina, Unggul Purwohedi, & Rida Prihatni. (2021). Pengaruh Rasio Likuiditas, Total Assets Turnover, dan Tingkat Suku Bunga Terhadap Risiko Sistematis Saham. Jurnal Akuntansi, Perpajakan Dan Auditing, 2(2), 344-361. Retrieved from http://pub.unj.ac.id/index.php/japa/article/view/400

Most read articles by the same author(s)

1 2 > >>