Pengaruh Activity Ratio, Kepemilikan Saham Publik, dan Frekuensi Rapat Komite Audit terhadap Internet Financial Reporting (IFR)

Authors

  • Ayu Audina Universitas Negeri Jakarta
  • Adam Zakaria Universitas Negeri Jakarta
  • Diena Noviarini Universitas Negeri Jakarta

Keywords:

Rasio Aktivitas, Activity Ratio, Kepemilikan Saham Publik, Frekuensi Rapat Komite Audit

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh Activity Ratio, Kepemilikan Saham Publik, Dan Frekuensi Rapat Komite Audit Terhadap Internet Financial Reporting (IFR). Penelitian dilakukan pada Perusahaan manufaktur sektor industri barang konsumsi yang terdaftar di Bursa  Efek  Indonesia  tahun 2018-2020.  Metode  penelitian  yang  digunakan  adalah  metode kuantitatif  dengan  data  sekunder  yang  diperoleh  dari  laporan keuangan website resmi Bursa Efek Indonesia (BEI) dan website perusahaan. Jumlah perusahaan manufaktur sektor industri barang konsumsi   yang   terdaftar   dalam   Bursa   Efek   Indonesia   sejumlah   169  perusahaan. Teknik pengambilan sampel dilakukan dengan teknik purposive sampling dan diperoleh sampel sebanyak 123 perusahaan. Teknik analisis data menggunakan regresi linear berganda, koefisien determinasi, dan uji hipotesis (uji F dan uji t). Pengujian dilakukan menggunakan bantuan Econometric Views versi 10. Hasil  penelitian  secara  parsial  menunjukkan  bahwa  Kepemilikan Saham Publik berpengaruh negatif  signifikan  terhadap  Internet Financial Reporting (IFR) sedangkan Activity Ratio dan Frekuensi Rapat Komite Audit tidak berpengaruh signifikan terhadap Internet Financial Reporting (IFR).

References

Abdillah, M. R. 2017. Pengaruh Efektivitas Komite Audit terhadap Pengungkapan Internet Financial Reporting (IFR) (Studi Empiris pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Tahun 2013). Dinamika Ekonomi-Jurnal Ekonomi dan Bisnis, 7(2)

Abdullah, M. D. F., Ardiansah, M. N., & Hamidah, N. (2017). The Effect of Company Size, Company Age, Public Ownership and Audit Quality on Internet Financial Reporting. Sriwijaya International Journal of Dynamic Economics and Business, 1(2), 153

Aboutera, L. S, & Hussein, A. (2017). Determinants of Internet Financial Reporting by Egyptian Companies. Research Journal of Finance and Accounting, 8(10), 28–39

Ajija, S. R. (2016). Cara Cerdas Menguasai Eviews. Jakarta: Salemba Empat

Akbar, D. A. (2014). Analisis Faktor Yang Mempengaruhi Pengungkapan Laporan Perusahaan Berbasis Website. Diponegoro Journal Of Accounting, 3, 242–253

Arlinda, Puput Sulvi. (2018). Pengaruh Rasio Aktivitas, Leverage, Profitabilitas, Dan Rasio Pertumbuhan Perusahaan Terhadap Penyajian Internet Financial Reporting (IFR) Pada Perusahaan Yang Terdaftar Di BEI Tahun 2016. Artikel Ilmiah STIE Perbanas 242–253

Boubaker, S., Lakhal, F., & Nekhili, M. (2012). The determinants of web-based corporate reporting in France. Managerial Auditing Journal, 27(2), 126–155

Diatmika, A., Yadnyana, I. K.,. (2017). Pengungkapan Pelaporan Keuangan Melalui Website Dan Faktor-Faktor Yang Memegaruhi . E-Jurnal Akuntansi Universitas Udayana, 21, 330–357

e-Conomy SEA 2018:Southest Asia's Internet economy hits an inflection point. Diakses pada 30 Mei 2019. https://www.thinkwithgoogle.com/intl/en-apac/tools-resources/research-studies/e-conomy-sea-2018-southeast-asias-internet-economy-hits-inflection-point/

Fiendy, K., & Djalil, M. A. (2018). The Determinant of Internet Reporting ( IFR ): Evidence from Companies Listed in IDX Financial. Proceedings of The 8th Annual International Conference (AIC) on Social Sciences, Syiah Kuala University 2018 September 12-14, 2018, Banda Aceh, Indonesia 8, 44–54

Hadiprajitno, P. B. (2014). Pengaruh Mekanisme Tata Kelola Perusahaan Dan Struktur Kepemilikan Terhadap Agency Cost (Studi Empiris Pada Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar Di BEI Tahun 2010-2012). Diponegoro Journal Of Accounting 3(2), 669–681

Hartono, Jogiyanto. (2017). Teori Portofolio dan Analisis Investasi. Edisi Kesebelas. Yogykarta: BPFE-Yogyakarta

Hezadeen, A. H., Djamhuri, A., & Widya, Y. (2016). Corporate Governance And Internet Financial Reporting In Indonesia (An Empirical Study on Indonesian Manufacturing Companies). The International Journal of Accounting and Business Society, 24(2), 36–47

Ilmawati, Y., & Indrasari, A. (2018). Analisis Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Pengungkapan Internet Financial Reporting di Indonesia dan Malaysia (Studi Empiris pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia dan Bursa Malaysia Tahun 2014 -2016). Reviu Akuntansi Dan Bisnis Indonesia, 2(2), 186–196

Jannah, R. (2015). Uji Faktor-faktor Yang Mempengaruhi Pengembangan Pengungkapan Melalui Praktik Pelaporan Keuangan Berbasis Internet (Internet Financial Reporting). Journal of Chemical Information and Modeling, 2(2), 1–15

Jao, R., Mediaty, Hamzah, D., Winar, K., & Rakhman Laba, A. (2019). The Effect of the Board of Commissioners and Audit Committees Effectiveness on Internet Financial Reporting. International Journal of Academic Research in Accounting, 9(2), 37–48

Katadata.co.id. (2019). Sektor Barang Konsumsi Melesat Nyaris 2%, IHSG Tembus 6.328,71. Diakses pada 2 Juni 2019. https://katadata.co.id/berita/2019/01/10/sektor-barang-konsumi-melesat-nyaris-2-ihsg-tembus-632871

Khikmawati, I., & Agustina, L. (2015). Analisis Rasio Keuangan Terhadap Pelaporan Keuangan Melalui Internet Pada Website Perusahaan. Accounting Analysis Journal, 4(1), 1–8

Kurniawati, Y. (2018). Faktor-Faktor Yang Berpengaruh Pada Internet Financial Reporting (IFR) Di Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar Dalam Bursa Efek Surabaya (BES). Jurnal Media Komunikasi Ekonomi Dan Manajemen, 16(2), 289–299

Ningtiyas Nazar, S., & Syafrizal, D. (2019). Ownership Structures Badan Usaha Milik Negara: Internet Financial Reporting. Jurnal Akuntansi Keuangan Dan Bisnis, 12(2), 95–104

Noviarini, D., Hasanah, N., Murdayanti, Y., & Purwana, D. (2015). The Analysis of Micro and Small Enterprise Development in Sharia Based Financing The Case of Indonesia. 27–28.

Puspitaningrum, D., & Atmini, S. (2012). Corporate Governance Mechanism and the Level of Internet Financial Reporting: Evidence from Indonesian Companies. Procedia Economics and Finance, 2(Af), 157–166

Rahadhian, A., & Septiani, A. (2014). Analisis Pengaruh Mekanisme Corporate Governance Terhadap Tingkat Pengungkapan Internet Corporate Reporting (Studi Empiris pada Perusahaan Sektor Manufaktur yang Listing di Bursa Efek Indonesia (BEI) pada Tahun 2013). Diponegoro Journal Of Accounting 3, 254–265

Ratna Puri, D. (2013). Analisis Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Indeks Pelaporan Keuangan Melalui Internet. Jurnal Reviu Akuntansi Dan Keuangan, 3(1), 383–390

Reskino & Sinaga N. N. J. (2016). Kajian Empiris Internet Financial Reporting dan Praktek Pengungkapan. Media Riset Akuntansi, Auditing & Informasi, Vol. 16 No. 2

Rizki, F., & Ikhsan, A. E. (2018). Pengaruh Rasio Aktivitas , Risiko Sistemati , Dan Tingkat Kepemilikan Saham Terhadap Internet Financial Reporting ( Studi Pada Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Periode 2011-2015). Jurnal Ilmiah Mahasiswa Ekonomi Akuntansi (JIMEKA). 3(3), 443–458

Sudarma, M., & Putra, I. (2014). Pengaruh Good Corporate Governance Pada Biaya Keagenan. E-Jurnal Akuntansi, 9(3), 591–607

Wardiyah, Mia Lasmi. (2017). Analisis Laporan Keuangan. Cetakan ke-1. Bandung : CV. Pustaka Setia

Widari, P. putri, Saifi, M., & Nurlaily, F. (2018). Analisis Internet Financial Reporting (IFR) (Studi Pada Perusahaan Manufaktur Yang Go Public di Indonesia, Singapura, dan Malaysia). Jurnal Administrasi Bisnis, 56(1), 100–109

Digital Year Book. Diakses pada 24 Mei 2019. https://wearesocial.com/blog/2018/01/global-digital-report-2018

Published

2021-12-31

How to Cite

Ayu Audina, Adam Zakaria, & Diena Noviarini. (2021). Pengaruh Activity Ratio, Kepemilikan Saham Publik, dan Frekuensi Rapat Komite Audit terhadap Internet Financial Reporting (IFR). Jurnal Akuntansi, Perpajakan Dan Auditing, 2(3), 735-750. Retrieved from http://pub.unj.ac.id/index.php/japa/article/view/542

Most read articles by the same author(s)