The Effect Of Taxpayer Awarness, Tax Sanctions, Quality of Tax Services, And Level Of Education On Taxpayer's Motivation To Fulfill Its Obligation

Authors

  • Gorajodi Erling Suryanggala Universitas Negeri Jakarta
  • Nuramalia Hasanah Universitas Negeri Jakarta
  • Indah Muliasari Universitas Negeri Jakarta

Keywords:

Motivasi Wajib Pajak Untuk Memenuhi Kewajibannya, Kesadaran Wajib Pajak, Sanksi Pajak, Kualitas Pelayanan Pajak, Tingkat Pendidikan.

Abstract

Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui pengaruh kesadaran wajib pajak, sanksi pajak, kualitas pelayanan pajak, dan tingkat pendidikan terhadap motivasi wajib pajak untuk memenuhi kewajibannya. Sampel dalam penelitian ini sebanyak 100 responden yang merupakan wajib pajak orang pribadi yang terdaftar di Kantor Pelayanan Pajak Pratama Jakarta Pasar Rebo. Pengambilan sampel menggunakan teknik accidental sampling dengan tingkat signifikasi yang digunakan 0,05. Berdasarkan hasil penelitian ini menunjukkan kesadaran wajib pajak berpengaruh positif terhadap motivasi wajib pajak untuk memenuhi kewajibannya, sanksi pajak berpengaruh positif terhadap motivasi wajib pajak untuk memenuhi kewajibannya, kualitas pelayanan pajak berpengaruh positif terhadap motivasi wajib pajak untuk memenuhi kewajibannya, dan tingkat pendidikan berpengaruh positif terhadap motivasi wajib pajak untuk memenuhi kewajibannya.

References

Abdullah, I., & Nainggolan, E. P. (2018). Pengaruh Pengetahuan Wajib Pajak, Kesadaran Wajib Pajak Terhadap Motivasi Membayar Pajak Dengan Penerapan UU Tax Amnesty Sebagai Variabel Moderating Pada Kanwil DJP SUMUT I Medan. Jurnal Pendidikan Akuntansi, 1(2), 181–191. https://doi.org/10.30596/liabilities.v1i2.2230

Agustina, I., Rinaldi, M., & Nasution, E. sugesti. (2020). Pengaruh Kesadaran Perpajakan Dan Sanksi Pajak Terhadap Motivasi Wajib Pajak Untuk Memenuhi Kewajibannya Di CV. Signart Advertising. Jurnal Akuntansi Bisnis Eka Prasetya (JABEP), 6(2), 148–158.

Aljavier, M. R. I. (2019). Rendahnya Kesadaran Masyarakat.

Andriyani, D. (2016). Pengaruh Kecerdasan Spiritual, Kinerja Pelayanan Perpajakan, Ketegasan Sanksi Perpajakan Dan Penyelewengan Pajak Terhadap Motivasi Wajib Pajak Dalam Memenuhi Kewajiban Perpajakan. JOM Fekon, 3(1).

Ari, R. R. W., Masamah, & Hadli. (2021). Pengaruh Pengetahuan Perpajakan, Sanksi Pajak, Kesadaran Perpajakan Dan Tingkat Pendidikan Terhadap Motivasi Wajib Pajak Orang Pribadi Dalam Pemenuhan Kewajiban Pajak. Jemasi: Jurnal Ekonomi Manajemen Dan Akuntansi, 17(1), 85–96. https://doi.org/10.35449/jemasi.v17i1.311

Ariani, M., & Utami, T. E. (2016). Pengaruh Pelayanan Aparat Pajak, Modernisasi Sistem Administrasi Perpajakan Dan Sanksi Pajak Terhadap Motivasi Wajib Pajak Orang Pribadi Dalam Membayar Pajak Penghasilan. Jurnal TEKUN, 7(1), 1–22.

Bahri, S., Diantimala, Y., & Majid, M. S. A. (2018). Pengaruh Kualitas Pelayanan Pajak, Pemahaman Peraturan Perpajakan Serta Sanksi Perpajakan Terhadap Kepatuhan Wajib Pajak (Pada Kantor Pajak KPP Pratama Kota Banda Aceh). Jurnal Perspektif Ekonomi Darussalam, 4(2), 318–334.

Cimberly, P., Manossoh, H., & Wokas, H. R. N. (2018). Pengaruh Pengetahuan Perpajakan Dan Kualitas Pelayanan Pajak Terhadap Motivasi Dalam Membayar Pajak Penghasilan (Studi Pada Wpop Di Kec. Wanea Kota Manado). Jurnal Riset Akuntansi Going Concern, 13(4), 46–55.

Dewi, N. P. W. P., & Supadmi, N. L. (2019). Pengaruh Penerapan E-System Perpajakan danPengetahuan Perpajakan Wajib Pajak Pada Kepatuhan WPOP. E-Jurnal Akuntansi, 28(2), 903–928. https://doi.org/doi.org/10.24843/EJA.2019.v28.i02.p05 Pengaruh

Erawati, T., & Pelu, G. M. M. (2021). Jurnal Ilmiah Akuntansi. Pengaruh Pengetahuan Perpajakan, Self Assesment System, E-Filling Dan Sanksi Pajak Terhadap Motivasi Wajib Pajak Orang Pribadi Dalam Membayar Pajak (Studi Kasus Pada Kantor Pelayanan Pajak Pratama Yogyakarta), 12(3), 74–83.

Erlindawati, E., & Novianti, R. (2020). Pengaruh Tingkat Pendidikan, Pendapatan, Kesadaran Dan Pelayanan Terhadap Tingkat Motivasi Masyarakat Dalam Membayar Pajak Bumi Dan Bangunan Studi Di Desa Lemang Kecamatan Rangsang Barat Kabupaten Kepulauan Meranti. Jurnal Ilmiah Ekonomi Kita, 9(1), 65–79. https://doi.org/10.46367/iqtishaduna.v9i1.214

Fahmi, I. (2018). MANAJEMEN teori, Kasus, dan Solusi (keempat). Alfabeta.

Ghozali, I. (2018). Aplikasi Analisis Multivariate Dengan Program IBM SPSS 25 (9th ed.). Badan Penerbit Universitas Diponegoro.

Hasan, M. T. (2005). Islam & Masalah Sumber Daya Manusia. Lantabora Press.

Husen, T. I. (2018). Pengaruh Motivasi Dan Tingkat Pendidikan Terhadap Kepatuhan Wajib Pajak Dalam Membayar Pajak Bumi Dan Bangunan Pedesaan Dan Perkotaan (PBB-P2) Di Kecamatan Senen Jakarta Pusat. Akbis, 2(1).

Jaya, D. N. K. (2019). Pengaruh Penerapan Sistem Modernisasi Administrasi Pajak, Kualitas Pelayanan Dan Pengetahuan PPN Terhadap Kepatuhan Wajib Pajak Di DKI Jakarta. Jurnal Muara Ilmu Ekonomi Dan Bisnis, 3(2), 255–266. https://doi.org/10.24912/jmieb.v3i2.2321

Khoiriah, N., & Karmiyati, S. (2020). Pengaruh Pengetahuan Dan Tingkat Pendidikan Terhadap Motivasi Masyarakat Dalam Pembayaran Pajak Bumi Dan Bangunan. Jurnal Ilmiah, Manajemen Sumber Daya Manusia, 4(1), 80–95.

Mustaqiem. (2014). Perpajakan Dalam Konteks Teori Dan Hukum Pajak Di Indonesia. Buku Litera Yogyakarta. https://law.uii.ac.id/wp-content/uploads/2017/02/Mustaqiem-Buku-Perpajakan-Dalam-Konteks-Teori-dan-Hukum-Pajak-di-Indonesia.pdf

Nurfauziah, F. L., & Hak, A. R. S. (2017). Modernisasi Administrasi Perpajakan Dan Kepatuhan Wajib Pajak Orang Pribadi Di Kota Bandung. Jurnal Ekubis, 2(1), 82–97.

Sari, A. T., Arifati, R., & Abrar. (2016). Analisis Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Motivasi Wajib Pajak Orang Pribadi Yang Melakukan Pekerjaan Bebas Dalam Memenuhi Kewajiban Perpajakannya ( Studi Pada KPP Pratama Kota Semarang ). Journal of Accounting, 2(2).

Sari, R. P., Gusnardi, & Gimin. (2019). Pengaruh Pengetahuan Perpajakan Dan Kualitas Pelayanan Pajak Terhadap Motivasi Wajib Pajak Orang Pribadi Dalam Memenuhi Kewajiban Perpajakan (Studi Kasus KPP Pratama Pekanbaru Tampan). JOM FKIP, 6(2), 1–12.

Sarinah, & Mardalena. (2017). Pengantar Manajemen (1st ed.). Deepublish.

Published

2022-04-30

How to Cite

Gorajodi Erling Suryanggala, Nuramalia Hasanah, & Indah Muliasari. (2022). The Effect Of Taxpayer Awarness, Tax Sanctions, Quality of Tax Services, And Level Of Education On Taxpayer’s Motivation To Fulfill Its Obligation. Jurnal Akuntansi, Perpajakan Dan Auditing, 3(1), 47-62. Retrieved from http://pub.unj.ac.id/index.php/japa/article/view/624