Pengaruh Expense Ratio, Portofolio Turnover, dan Fund Flow Terhadap Kinerja Reksa Dana Saham di Indonesia Tahun 2015-2017

Authors

  • Maulidya Annuruu Alumni
  • Tri Hesti Utaminingtyas Universitas Negeri Jakarta
  • Indah Muliasari Universitas Negeri Jakarta

Abstract

Abstract

 

This study was conducted to obtain empirical evidence regarding the Influence of Expense Ratio, Turnover Ratio, and Fund Flow toward Performance of Share Mutual Fund in Indonesia Year 2015-2017. The research methodology used is descriptive analysis method and statistical analysis method. This research uses secondary data, there were 44 share mutual fund. Hypothesis is done by using F test and T test, with significance level (α) 5%. Analysing the data using data processing software SPSS 25. The result of T test for expense ratio and turnover ratio show that there is not an effect toward performance of share mutual fund. The result of T test for fund flow shows that there is an effect between toward performance of share mutual fund. The result of signification F test is 0,003 this show there is an effect between expense ratio, turnover ratio, and fund flow toward performance of share mutual fund. Adjusted R Square value of 0,091 which means 9,1% achievement of profitability can be explained by the Expense Ratio, Turnover Ratio, and Fund Flow. The remaining 90,9% can be explained by other factors not examined in this research.

Keywords: Expense Ratio, Portofolio Turnover, Fund Flow and Performance of Share Mutual Fund.

 

Abstrak

 

Penelitian ini dilakukan untuk memperoleh bukti empiris dengan Pengaruh Expense Ratio, Porofolio Turnover, dan Fund Flow terhadap Kinerja Reksa Dana Saham di Indonesia Tahun 2015 – 2017. Metodologi penelitian yang digunakan adalah analisis deskriptif dan analisis statistik. Penelitian ini menggunakan data sekunder denan 44 reksa dana saham. Pengujian hipotesis menggunakan uji F dan uji T dengan tingkat signifikan 5%. Analisis mengelola data menggunakan software SPSS 25. Hasil uji T untuk expense ratio dan turnover ratio menunjukkan tidak ada pengaruh terhadap kinerja reksa dana saham. Hasil uji T untuk fund flow menunjukkan ada pengaruh terhadap kinerja reksa dana saham. Hasil uji F dengan signifikan 0,003 menunjukkan ada pengaruh expense ratio, porofolio turnover, dan fund flow terhadap kinerja reksa dana saham. Hasil Adjusted R Square 0,0091 atau 9,1% dapat dijelaskan dengan expense ratio, porofolio turnover, dan fund flow. Sisanya 90,9% dapat dijelaksan dengan faktor lain diluar penelitian.

Kata kunci: Rasio Beban, Perputaran Portofolio, Arus Pendanaan, dan Kinerja Reksa Dana Saham.

References

Asriwahyuni, I. G. A. P. 2017. "Pengaruh Ukuran dan Umur Pada Kinerja Reksa Dana Saham di Indonesia". E-Jurnal Akuntansi Universitas Udayana, Vol. 12, No. 2, ISSN: 2302-8556.

Bitomo, Habib. dan Harjun Muharam. 2016. "Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Kinerja Reksa Dana Di Indonesia (Studi Empiris Pada Reksa Dana Konvensional di Indonesia Periode 2012 - 2014 )". Diponegoro Journal Of Management, Vol. 5, No. 2, ISSN: 2337-3792.

Darmadji, Tjiptono. dan Fakhruddin. 2012. Pasar Modal Di Indonesia, Edisi Ketiga. Jakarta: Salemba Empat.

Dharmastuti, Christiana Fara. dan Bernadus Dwiprakasa. 2017. Karakteristik Reksa Dana dan Kinerja Reksa Dana Saham Di Indonesia. Jurnal Ekonomi, Vol. XXII, No. 1, Maret 2017.

Hadi, Nor. 2015. Pasar Modal, Edisi 2. Yogyakarta: Graha Ilmu.

Hartono, Jogiyanto. 2010. Teori Portofolio dan Analisis Investasi. Yogyakarta: BPFE-Yogyakarta.

Kuncoro, Mudrajad. 2011. Metode Kuantitatif: Teori dan Aplikasi Untuk Bisnis dan Ekonomi, Edisi keempat. Yogyakarta: Sekolah Tinggi Manajemen YKPN.

Kurniadi, Dicky. 2014. Analisis Fund Size, Expense Ratio, Turnover Ratio, Fund Age, dan Cash Flow Terhadap Kinerja Reksa Dana di Indonesia (Periode 2010 – 2012). Diponegoro Journal of Management, Vol. 5, No. 2, ISSN: 2337-3792.

Lidya, Rika. 2017. Pengaruh Total Aset, Expense Ratio, dan Portofolio Turnover Terhadap Kinerja Reksadana Saham Di Indonesia. I-Economic Journal Vol.3.

Marcus, Alan J. dkk. 2014. Manajemen Portofolio dan Investasi. Jakarta: Salemba Empat

Ngadiman. 2010. Pengaruh Karakteristik Reksa Dana Terhadap Kinerja Reksa Dana (Kajian Terhadap Reksa Dana Terbuka Berbentuk Kontrak Investasi Kolektif Di Indonesia Periode Tahun 2000 - 2005. Jurnal Akuntansi Tahun X, No. 2, Mei 2010.

Nugraha, Arie Apriadi. 2013. Pengaruh Ukuran Dana Kelolaan, Umur Reksa Dana, dan Biaya Operasi Reksa Dana Terhadap Kinerja Reksa Dana Saham (periode Tahun 2011). Prosiding Seminar Nasional dan Call for Papers “Tantangan Pengembangan Ilmu Akuntansi Inklusi Keuangan, dan Kontribusinya Terhadap Pembangunan Ekonomi Berkelanjutan.

Nurcahya, Ginting Prasetya Enka. dan Bandi. 2010. Reksadana di Indonesia: Analisis Kebijakan Alokasi Aset, Pemilihan Saham, dan Tingkat Risiko. Jurnal Simposium Nasional Akuntansi, Vol. XII.

Nursyabani, Mahfud Paramitha Azizah. 2016. "Analisis Pengaruh Cash Flow, Fund Size, Family Size, Expense Ratio, Stock Selection Ability dan Load Fee Terhadap Kinerja Reksadana Saham Periode 2012-2014". Diponegoro Journal Of Management, Vol. 5, No. 3, ISSN: 2337-3792.

Ojk.go.id/. 2019. Laporan Kinerja OJK 2017. Diambil dari https://www.ojk.go.id/id/data-dan-statistik/laporan-kinerja/default.aspx. (Diakses pada 12 Juli 2019).

Paramitha, A. A. S. P. P. dan Ni Ketut Purnawati. 2017. "Pengaruh Kinerja Manajer Investasi dan Kebijakan Alokasi Aset terhadap Kinerja Reksa Dana Saham di Indonesia". E-Jurnal Manajemen Universitas Udayana, Vol. 6, No. 8, ISSN: 2302-8912.

Peraturan Otoritas Jasa Keuangan Nomor 01/POJK.05/2016 Tentang Investasi Surat Berharga Negara Bagi Lembaga Jasa Keuangan Non-Bank.

Peraturan Otoritas Jasa Keuangan Nomor 23/POJK.04/2016 Tentang Reksa Dana Berbentuk Kontrak Investasi Kolektif.

Putri, Cicilia Heny Mungkas. dan A. Mulyo Haryanto. 2014. Analisis Pengaruh Market Timing Ability, Stock Selection Skill, Expense Ratio, dan Tingkat Risiko Terhadap Kinerja Reksa Dana Saham (Studi Pada Reksa Dana Saham Jenis KIK Periode 2009 - 2013). Diponegoro Journal of Management, ISSN: 2337-3792.

Ramesh, B. dan Pournima S. Shenvi Dhume. 2014. Fund Size & its Impact on Fund Performance: An Empirical Evidence from Selected Indian Mutual Fund Companies. International Journal of Economies and Management Sciences.

Rudiyanto. 2013. Sukses Finansial dengan Reksa Dana. Jakarta : Penerbit Gramedia.

reksadana.ojk.go.id/. Data Nilai Aktiva Bersih Reksa Dana Saham Tahun 2015 – 2017. Diambil melalui https://reksadana.ojk.go.id/Public/StatistikNABReksadanaPublic.aspx. (Diakses pada 24 Mei 2019).

Sari, Anindita Putri Nurmalita. dan Agus Purwanto. 2012. "Analisis Kebijakan Alokasi Aset, Kinerja Manajer Investasi, dan Tingkat Risiko Terhadap Kinerja Reksa Dana Saham Di Indonesia". Diponegoro Journal Of Accounting, Vol. 1, No. 1.

See, Yong Pui. dan Ruzita Jusoh. 2012. "Fund Characteristics and Fund Performance : Evidence of Malaysian Mutual Fund". International Journal of Economies and Management Sciences.

Sharpe, William. 1966. Mutual Fund Performance. The Journal of Business, Vol. 39, No.1.

Simutin. 2013. Cash Holding dan Mutual Fund Performance. International Journal of Economies and Management Sciences.

Sugiyono. 2011. Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. Bandung: Penerbit Alfabeta.

Sugiyono. 2017. Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. Bandung: Penerbit Alfabeta.

Suharti, Tuti. 2015. Portofolio Turnover Dan Net Asset Dengan Return Pasar Sebagai Variabel Moderating, Expense Ratio, Cash, dan Subscription Fee Terhadap Kinerja Reksadana Periode Tahun 2009 – 2012. Jurnal Bisnis Stategi, Vol. 24, No. 1, Juli 2015.

Suppa-Aim, Teerapan. 2010. Mutual Fund Performance In Emerging Markets: The Case of Thailand. Birmingham Journal of Accounting and Finance.

Syahid, Nur. dan Erman Denny. 2015. Analisis Pengaruh Stock Selection Skill, Market Timing Ability, Fund Longevity, Fund Cash Flow, dan Fund Size Terhadap Kinerja Reksadana (Studi Kasus: Reksadana Saham Periode 2010 – 2014). Diponegoro Journal of Management, Vol. 4, No. 4, ISSN: 2337-3792.

Tandelilin, Eduardus. 2010. Portofolio dan Investasi. Teori dan Aplikasi Edisi Pertama. Yogyakarya: Kanisius.

Umam, Khaerul. dan Herry Sutanto. 2017. Manajemen Investasi. Bandung: Pustaka Setia Bandung.

Undang-Undang Nomor 8 Tahun 1995 Tentang Pasar Modal.

xdana.com/. 2019. Kasus Narada, Begini Memilih Manajer Investasi Terpercaya. Diambil pada https://xdana.com/artikel/kasus-narada-begini-memilih-manajer-investasi-terpercaya/. (Diakses pada 12 Januari 2020).

Published

2020-12-29

How to Cite

Maulidya Annuruu, Utaminingtyas, T. H., & Muliasari, I. (2020). Pengaruh Expense Ratio, Portofolio Turnover, dan Fund Flow Terhadap Kinerja Reksa Dana Saham di Indonesia Tahun 2015-2017. Jurnal Akuntansi, Perpajakan Dan Auditing, 1(2), 234 - 248. Retrieved from http://pub.unj.ac.id/index.php/japa/article/view/96

Most read articles by the same author(s)